Membuat Mind Map Materi Sifat Koligatif Larutan
Hasil Mind Map dengan Miro |
Mind Map dalam bahasa Indonesia adalah peta pikiran. Peta pikiran adalah representasi visual dari informasi yang struktur di sekitar simpul pusat.
Peta pikiran banyak digunakan untuk mempermudah dalam memahami sesuatu. Peta pikiran adalah alat yang sederhana, namun sangat berpengaruh. Struktur ditambah dengan gambar dan teks memudahkan otak kita dalam mencerna topik yang cukup kompleks dengan mudah.
Pada kali ini saya akan membuat mind mapping sederhana dengan sebuah website bernama "Miro" dengan materi sifat koligatif larutan. Bagaimana caranya? Let's Go!
- Kita buka terlebih dahulu website Miro https://miro.com/ pada device yang kita gunakan. Nanti akan muncul halaman website Miro seperti berikut:
tampilan awal Miro - Didalam website Miro ini cukup lengkap. Kita bisa membuat sesuatu melalui kolaborasi dengan teman kita. Juga banyak tools yang menunjang kita untuk membuat sesuatu yang lebih menarik. Yang dilingkari biru berfungsi untuk melakukan chat serta panggilan video dengan teman kita. Sebelah kiri yang dilingkari adalah tools yang dapat kita gunakan.
tampilan board miro - Selanjutnya kita gunakan template yang tersedia. Jika tidak ingin kita dapat membuat sendiri. Kali ini saya menggunakan template dengan nama "Concept Map" dan tampilannya berubah menjadi seperti berikut.
template tersedia - Selanjutnya kita buat mind map dengan mengeskplor tools yang tersedia.
tampilan jika menggunakan tools line. tampilan line dapat diubah warna dan bentuk. tampilan jika menggunakan tools shape. tampilan shape dapat diubah warna dan bentuk serta teks didalamnya. tampilan tools sticky note yang dapat digunakan. bentuk-bentuk tools shape yang dapat digunakan.
Bagaimana teman-teman? Mudah dan praktis kan membuat mind map dengan Miro.
Selamat bereksplor!!!
Komentar
Posting Komentar